Java Swing: Input Menggunakan JOptionPane
JOptionePane adalah class pada java yang berfungsi untuk memudahkan penggunaan kotak dialog standar yang meminta pengguna untuk memberi nilai atau suatu masukan yang ditentukan, salah satunya yaitu input menggunakan JOptionPane ini.
JOptionPane sendiri memiliki banyak metode yang bisa digunakan, beberapa diantaranya yaitu showConfirmDialog, showInputDialog, showMessageDialog dan showOptionDialog. Masing – masing metode tersebut memiliki fungsi tersendiri sesuai dengan penamaan pada class tersebut.
Pada kesempatan kali ini, saya akan membahas tentang cara penggunaan metode input dialog yaitu JOptionPane.showInputDialog. Sesuai namanya, showInputDialog ini berfungsi untuk menampilkan dialog atau window yang nantinya akan digunakan sebagai metode input suatu nilai atau string pada program.
Untuk lebih detail tentang cara penggunaannya, silakan simak pada contoh penjelasan di bawah ini:
Input Menggunakan JOptionPane.showInputDialog
Berikut ini adalah cintoh program input menggunakan JOptionPane:
Selamat mencoba, jangan lupa berkomentar apabila ada hal yang perlu ditanyakan atau ada kesalahan pada penulisan pada tutorial ini.